Menyukai Fisika Hingga Juara

Bagi sebagian anak pesantren pelajaran Fisika tidak senikmat Nahwu Sharf. Tapi tidak untuk Zaky Ardiansyah, siswa kelas 10A Darul Hikam Mojokerto justru menyukainya hingga meraih prestasi tingkat nasional. Juara harapan 3 Olimpiade Fisika diraih oleh putra dari pasangan Eko Sugiyono dan Umi Syolihah pada bulan Maret 2022 yang diadakan oleh Universitas Sumatera Utara (USU). Zaky … Read more

Ciri-ciri Orang Mencintai Al Quran

Bagi kita sebagai santri, guru, atau bahkan calon santri di pesantren tahfidz Quran, sudah sewajarnya kita mencintai Al Quran tersebut. Karena tanpa cinta terhadap Al Quran akan sulit kita menghafalkannya apalagi mengamalkannya. Oleh sebab itu untuk melihat kemudahan dalam menghafal Al Quran, ada beberapa tanda-tanda bahwa kita mencintai Al Quran. Atau dalam bahasa arab biasa … Read more

Kurikulum Tahfidz Quran

Tahfidz Quran di Darul Hikam memiliki ijazah sanad. Yaitu hafalan yang menyambung ke Rasulullah SAW. Sehingga ada kewajiban bagi kami untuk mengawal santri dengan baik sesuai dengan standard sanad. Oleh sebab itu setiap santri yang masuk akan kami tes kembali. Jika memang belum layak, mohon maaf harus mengulang sedari awal. Kalau sudah hafal tapi bacaannya … Read more